Selasa, 15 Mei 2012

Ayah

Ayah,,
kala ku teringat..
terasa ingin ku berteriak menangis dipelukmu..
pengorbananmu yang begitu besar untuk kami..
tak kan pernah bisa terbayar,,
sedih, sakit hatiku saat melihatmu..
bekerja tanpa lelah,,
tetesan keringat tak kau hiraukan..
kadang tubuhmu pun terluka..
tapi..
tak ada yang bisa kulakukan,,
hanya menyusahkanmu,
aku tahu kau lelah,
aku tahu kau,,,ayah.,
perasaanmu bisa kurasakan,,
tapi mengapa hanya senyum dan tawalah yang slalu kau perlihatkan..
menangisku tak bisa berbuat banyak untukmu,,
maafkan aku..
maafkan anakmu ini ayah,,

ku berjanji suatu saat nanti akan kubuat kau bahagia,
dengan tetesan keringatku sendiri,,
aku janji,,sungguh aku janji,,


Tidak ada komentar: